Term Istilah indonesia Definition Definisi Bahasa Indonesia
hydrographic chart
peta hidrografik
See CHART: NAUTICAL.
Lihat peta: NAUTIKA
hydrographic circle
Lingkaran hidrografik
See CIRCLE.
Lihat LINGKARAN
hydrographic data acquisition
Akuisis data hidrografik
All on-site measure­ments to collect hydrographic data.
Semua pengukuran di tempat untuk mengumpulkan data hidrografis
hydrographic data processing system
Sistem proses data hidrografik
A system for verification, selection, and calculation of hydrogra­phic survey data.
Sistem untuk verifikasi, seleksi, dan kalkulasi data survei hidrografi
hydrographic datum
Datum hidrografik
See DATUM: CHART.
Lihat DATUM: peta
hydrographic sextant
Sekstan hidrografik
See SEXTANT: SOUNDING.
Lihat SEKSTAN: PEMERUMAN
hydrographic signal
Sinyal hidrografik
See SIGNAL.
Lihat SINYAL
hydrographic survey
Survey hidrografik
See SURVEY.
Lihat SURVEI
hydrographic survey examination
pemeriksaan survey hidrografik
Review of a hydrogra­phic survey that is directed toward evaluating compliance with, and the adequacy of, standards, rather than a careful examination... more
Review of a hydrogra­phic survey that is directed toward evaluating compliance with, and the adequacy of, standards, rather than a careful examination of the data and their quality. The survey is carefully examined for adequacy with respect to data acquisition and confor­mance with applicable standards and project in­structions. In addition, the overall condition of the records and the Descriptive Report are examined. The digital data representing the survey is plotted and subjected to a cursory examination (spot check) to ensure that digi­tal data standards are being adhered to. The examina­ti­on of the survey data is limited only to that necessa­ry to evaluate the acquisition and processing procedu­res.
Ulasan survei hidrografik yang ditujukan untuk mengevaluasi kepatuhan, keukupan, dan standar, bukan pemeriksaan data dan kualitasnya Survei ini diperi... more
Ulasan survei hidrografik yang ditujukan untuk mengevaluasi kepatuhan, keukupan, dan standar, bukan pemeriksaan data dan kualitasnya Survei ini diperiksa dengan teliti untuk kecukupan dengan akuisis data dan standar yang diterapkan serta instruksi proyek Selain itu, kondisi keseluruhan catatan dan Laporan Deskriptif Data digital yang menunjukkan survey diplot dan mengikuti pemeriksaan sepintas lalu untuk memastikan bahwa standar terpenuhi Pemeriksaan data survei terbatas untuk memeriksa akuisis dan prosedur pemrosesan
hydrographic survey sheet
lembar survei hidrografi
An inclusive term used to designate both BOAT SHEETS and SMOOTH SHEETS. Also called survey sheet.
Sebuah istilah yang digunakan untuk merancang LEMBAR KAPAL dan LEMBAR HALUS Disebut juga lembar survey
hydrography
hidrografi
Hydrography is the branch of applied sciences which deals with the measurement and description of the physical features of oceans, seas, coastal areas... more
Hydrography is the branch of applied sciences which deals with the measurement and description of the physical features of oceans, seas, coastal areas, lakes and rivers, as well as with the prediction of their change over time, for the primary purpose of safety of navigation and in support of all other marine activities, including economic development, security and defence, scientific research, and environmental protection.
Cabang sains terapan yang mengatur pengukuran dan penjelasan fitur fisik bagian permukaan BUMI yang bisa dinavigasi dan wilayah pantai, dengan referen... more
Cabang sains terapan yang mengatur pengukuran dan penjelasan fitur fisik bagian permukaan BUMI yang bisa dinavigasi dan wilayah pantai, dengan referensi khusus untuk tujuan NAVIGASI
hydrologic front
depan hidrologis
A relatively narrow transition zone separating two water masses in the ocean.
Zona transisi yang relatif sempit yang memisahkan dua masa air di lautan
hydrologic series
rangkaian hidrologis
Simultaneous observations carried out to obtain oceanographic data at specified levels.
Pengamatan terus menerus yang dilakukan untuk memperoleh data oseanografi pada tingkat yang spesifik
hydrology
hidrologi
The scientific study of the waters of the EARTH, especially with relation to the effects of PRECIPITATION and evaporation upon the occur­rence and cha... more
The scientific study of the waters of the EARTH, especially with relation to the effects of PRECIPITATION and evaporation upon the occur­rence and character of water in STREAMS, LAKES, and on or below the land surfaces.
Studi ilmiah tentang air di BUMI, terutama yang berkaitan dengan efek PENGENDAPAN dan evaporasi pada kejadian dan sifat air di SUNGAI, DANAU, dan di a... more
Studi ilmiah tentang air di BUMI, terutama yang berkaitan dengan efek PENGENDAPAN dan evaporasi pada kejadian dan sifat air di SUNGAI, DANAU, dan di atas serta bawa permukaan tanah
hydrometeor
hidrometeor
METEOR consisting of an ensemble of liquid or solid water particles falling through or suspended in the ATMOSPHERE, blown by the WIND from the EARTH'S... more
METEOR consisting of an ensemble of liquid or solid water particles falling through or suspended in the ATMOSPHERE, blown by the WIND from the EARTH'S surface or de­po­sited on objects on the ground or in the free air.
METEOR yang terdiri dari partikel cair dan air padat yang jatuh ke ATMOSFER, ditiup ANGIN dari permukaan BUMI atau terpendam pada objek di daratan ata... more
METEOR yang terdiri dari partikel cair dan air padat yang jatuh ke ATMOSFER, ditiup ANGIN dari permukaan BUMI atau terpendam pada objek di daratan atau udara bebas
hydrometer
hidrometer
An instrument for determining the SPECIFIC GRAVITY of liquids.
Instrumen yang digunakan untuk menentukan GRAVITASI SPESIFIK dari cairan
hydrophone
hidrofon
An electroacous­tic TRANSDUCER that re­sponds to water-borne SOUND WAVES and delivers essenti­ally equivalent electric WAVES. See also PRESSURE HYDROP... more
An electroacous­tic TRANSDUCER that re­sponds to water-borne SOUND WAVES and delivers essenti­ally equivalent electric WAVES. See also PRESSURE HYDROPHONE.
TRANSDUSER elektroakustik yang merespon GELOMBANG SUARA dan mengantarkan GELOMBANG listrik yang ekuivalen Lihat juga TEKANAN HIDROFON
hydrophone streamer
kapal uap hidrofon
A chain of separate receivers for seismic sound sources towed by a ship. The streamer contains many individual hydrophone elements and is divided elec... more
A chain of separate receivers for seismic sound sources towed by a ship. The streamer contains many individual hydrophone elements and is divided electronically into a number of discrete sections or channels.
Rantai receiver yang terpisah untuk sumber pemeruman seismik yang ditarik oleh kapal Kapal uap berisi elemen hidrofon individu dan dibagi secara elekt... more
Rantai receiver yang terpisah untuk sumber pemeruman seismik yang ditarik oleh kapal Kapal uap berisi elemen hidrofon individu dan dibagi secara elektronik menjadi sejumlah bagian atau saluran
hydrophotometer
hidrofotometer
An instru­ment used to measure the EXTINCTION COEFFICIENT of transmission of light in water. It consists of a constant light source placed at a specif... more
An instru­ment used to measure the EXTINCTION COEFFICIENT of transmission of light in water. It consists of a constant light source placed at a specific distance from a photocell. When placed in water, the electrical OUTPUT of the photocell is proportional to the amount of light striking the cell which, in turn, depends upon the transparency of the water. The instrument is calibrated to read 100 per­cent light transmission in air.
Instrumen yang digunakan untuk mengukur KOEFISIEN PEMADAMAN transmisi cahaya di air Terdiri dari sumber cahaya konstan yang ditempatkan pada jarak yan... more
Instrumen yang digunakan untuk mengukur KOEFISIEN PEMADAMAN transmisi cahaya di air Terdiri dari sumber cahaya konstan yang ditempatkan pada jarak yang spesifik dari fotosel Ketika ditempatkan di ait, OUTPUT listrik berjumlah proporsional dengan jumlah cahaya yang masuk ke sel, yang tergantung pada transparansi air Instrumen ini dikalibrasi untuk membaca 100 persen transmisi cahaya di udara
hydroplastic corer
corer hidroplastik
See CORER.
Lihat CORER