Term Istilah indonesia Definition Definisi Bahasa Indonesia
accuracy
keakuratan
The extent to which a measured or enumerated value agrees with the assumed or accepted value. See PRECISION.
Tingkat dimana sebuah nilai yang diukur atau dihitung selaras dengan nilai yang ditaksir atau diterima. Lihat PRESISI.
accuracy: absolute
keakuratan: mutlak
The evaluation of all errors encountered in defining the position of a single feature or point on a GEODETIC DATUM or system.
Evaluasi dari seluruh kesalahan yang ditemukan dalam mendefinisikan posisi dari sebuah ciri atau titik mengenai DATUM atau system GEODETIK
accuracy: relative
keakuratan: relatif
The evaluation of the RANDOM ERRORS in determining the positional orientation of one point or feature with respect to another.
Pembangunan TANAH bertahap dalam jangka waktu yang lama, hanya oleh kekuatan alam, di PANTAI disebabkan oleh endapan air atau benda yang terbawa udara... more
Pembangunan TANAH bertahap dalam jangka waktu yang lama, hanya oleh kekuatan alam, di PANTAI disebabkan oleh endapan air atau benda yang terbawa udara. Pertambahan buatan merupakan pembangunan TANAH yang mirip yang dilakukan oleh manusia. Disebut juga dengan agradasi.
accuracy: repeatable
keakuratan: relatif
See REPEATABLE ACCURACY.
Lihat KEAKURATAN BERULANG
achromat
achromat.
See ACHROMATIC LENS.
Lihat LENSA ACHROMATIS.
achromatic lens
lensa achromatik
A compound LENS that has been partly corrected forchromatic aberration.Such a LENS is customarily made to bring green and red LIGHT RAYS to approximat... more
A compound LENS that has been partly corrected forchromatic aberration.Such a LENS is customarily made to bring green and red LIGHT RAYS to approximately the same point focus. Also calledachromat. See ABERRATION OF LIGHT.
Sebuah LENSA gabungan yang sebagian telah dikoreksi untuk aberasi berwarna. LENSA semacam itu dibuat secara khusus untuk membawa SINAR CAHAYA hijau da... more
Sebuah LENSA gabungan yang sebagian telah dikoreksi untuk aberasi berwarna. LENSA semacam itu dibuat secara khusus untuk membawa SINAR CAHAYA hijau dan merah ke arah focus titik yang rata-rata sama. Disebut juga dengan achromat. Lihat ABERASI CAHAYA
aclinic line
garis aklinik
See EQUATOR: MAGNETIC.
Lihat KHATULISTIWA: MAGNETIK
acoustic
akustik
Science of sound, including its production, transmission and effects.
Ilmu tentang suara, termasuk produksi, transmisi dan efeknya.
acoustic bearing
bantalan akustik.
See BEARING: SONIC.
Lihat BANTUAN: SONIK
acoustic line of position
garis posisi akustik.
See SONIC LINE OF POSITION.
Lihat GARIS SONIK POSISI
acoustic navigation
navigasi akustik.
See NAVIGATION: SONIC.
Lihat NAVIGASI: SONIK.
acoustic sounding
suara akustik.
See ECHO SOUNDING.
Lihat SUARA GEMA
acoustic wave
gelombang akustik
See WAVE: SOUND.
Lihat GELOMBANG: SUARA.
active satellite
satelit aktif.
An artificial satellite which transmits an electromagnetic signal. A satellite with the capability to transmit, repeat, or retransmit electromagnetic ... more
An artificial satellite which transmits an electromagnetic signal. A satellite with the capability to transmit, repeat, or retransmit electromagnetic information as contrasted with passive satellite. 2. As defined by the International Telecommunication Union (ITU), an earth satellite carrying a station intended to transmit or retransmit radiocommunication signals.
1. Sebuah satelit buatan yang memindahkan sebuah sinyal elektromagnetik. Sebuah satelit dengan kemampuan untuk memindahkan, mengulang, atau memindahka... more
1. Sebuah satelit buatan yang memindahkan sebuah sinyal elektromagnetik. Sebuah satelit dengan kemampuan untuk memindahkan, mengulang, atau memindahkan ulang informasi elektromagnetik yang berlawanan dengan satelit pasif.
active system
sistem aktif.
Any electromagnetic or sonic position fixing system operating with an interrogation-response procedure. See also PASSIVE SYSTEM.
Sistem perbaikan posisi sonik atau elektromagnetik manapun yang beroperasi dengan sebuah prosedur interogasi-respon. Lihat juga SISTEM PASIF.
active tracking system
sistem pelacakan aktif
A satellite system which operates by transmission of signals to and receipt of responses from the satellite.
1          Sebuah system satelit yang beroperasi dengan transmisi sinyal ke satelit dan penerimaan respon dari satelit.
adiabatic process
proses adiabatik
A thermodynamic change of state of a system in which there is no transfer of heat or mass across the BOUNDARIES of the system. In an adiabatic process... more
A thermodynamic change of state of a system in which there is no transfer of heat or mass across the BOUNDARIES of the system. In an adiabatic process, compression always results in warming, expansion in cooling.
Sebuah perubahan termodinamika dari keadaan system dimana tidak ada perpindahan panas atau massa lintas BATAS-BATAS system. Dalam sebuah proses adiaba... more
Sebuah perubahan termodinamika dari keadaan system dimana tidak ada perpindahan panas atau massa lintas BATAS-BATAS system. Dalam sebuah proses adiabatik, tekanan selalu menghasilkan pemanasan, pengembangan dalam pendinginan
adiabatic temperature change
perubahan suhu adiabatik
RISE or fall of temperature due to compression or expansion without gain or loss of heat to the surroundings.
NAIK atau turunnya temperatur yang dikarenakan oleh tekanan atau pengembangan tanpa mendapatkan atau kehilangan panas terhadap sekitar.
adjacent coasts
pesisir yang berdekatan
The coasts lying either side of the land boundary between two adjoining States.
Pesisir yang terletak di salah satu sisi tanah sebagai batas antara dua negara bagian yang berdampingan
adjusted position
posisi yang disesuaikan
See POSITION.
Lihat POSISI.