Term Istilah indonesia Definition Definisi Bahasa Indonesia
chart amendment patch
Tambahan amandemen bagan
See CHARTLET.
Lihat BAGAN
chart comparison unit
Unit perbandingan peta
A device which provides simultaneous, superimposed views of a CHART and radar scope.
Sebuah alat yang memberikan pandangan bersamaan dan ditumpangkan dari sebuah PETA dan lingkup radar.
chart compilation
Kompilasi peta
The production of a new or revised map or chart, or portions thereof, from existing maps, aerial photographs, surveys, new data and other sources or t... more
The production of a new or revised map or chart, or portions thereof, from existing maps, aerial photographs, surveys, new data and other sources or the selection, assembly, and graphic representation of all relevant information required for the preparation of a map or chart.
Produksi dari sebuah peta atau bagan yang baru atau yang direvisi, atau bagian dari peta yang sudah ada, foto aerial, survei, data baru dan sumber-sum... more
Produksi dari sebuah peta atau bagan yang baru atau yang direvisi, atau bagian dari peta yang sudah ada, foto aerial, survei, data baru dan sumber-sumber lainnya atau pilihan, kumpulan dan representasi grafik dari seluruh informasi relevan yang dibutuhkan untuk persiapan sebuah peta atau bagan.
chart datum
Datum peta
See DATUM: CHART.
Lihat DATUM: PETA
charted depth
kedalaman yang dipetakan
See DEPTH.
Lihat KEDALAMAN
chart evaluation survey
survei evaluasi peta
The Chart Evaluations Surveys (CES) program is designed to: 1. Resolve all deficiencies reported or discovered. (A deficiency is defined as charted i... more
The Chart Evaluations Surveys (CES) program is designed to: 1. Resolve all deficiencies reported or discovered. (A deficiency is defined as charted information that can be made more complete through field examination, or information which should be charted but is not.) 2. Evaluate the adequacy/accuracy of hydrographic information on existing charts. 3. Verify or revise information published in the appropriate Coast Pilot. 4. Conduct user evaluation and public relations efforts to provide an awareness of products and obtain user input.
NULL
chartlet
bagan
A small auxiliary CHART giving new details on a particular area, to be added to the CHART after publication. Also calledblock correctionorchart amendm... more
A small auxiliary CHART giving new details on a particular area, to be added to the CHART after publication. Also calledblock correctionorchart amendment patch. A small CHART, such as one showing the coverage area of electronic navigational systems, with the distribution of its LINES OF POSITION, CORRECTIONS to be applied to readings, location and identification of TRANSMITTERS, etc.
NULL
chart portfolio
portofolio peta
A systematic grouping of nautical charts covering a specific geographical area.
Sebuah pengelompokan sistematis dari peta bahari yang mencakup area geografik khusus.
chart production
produksi peta
All processes in the design, compilation, draughting and reproduction of a chart.
Seluruh proses dalam desain, kompilasi, draf, dan reproduksi dari sebuah peta
chart projection
proyeksi peta
See PROJECTION.
Lihat PROYEKSI
chart reading
pembacaan peta
Interpretation of the symbols, lines, abbreviations, and terms appearing on charts. May be called map reading when applied to maps generally.
Interpretasi mengenai simbol, garis, singkatan, dan istilah-istilah yang muncul pada peta. Dapat disebut dengan pembacaan peta ketika diaplikasikan un... more
Interpretasi mengenai simbol, garis, singkatan, dan istilah-istilah yang muncul pada peta. Dapat disebut dengan pembacaan peta ketika diaplikasikan untuk peta pada umumnya.
chart scale
Skala peta
See SCALE.
Lihat SKALA
chart sounding datum
peta datum pengukuran dalam air
The tidal datum to which soundings and drying heights on a chart are referred. It is usually taken to correspond to a low water stage of the tide. Oft... more
The tidal datum to which soundings and drying heights on a chart are referred. It is usually taken to correspond to a low water stage of the tide. Often shortened to CHART DATUM, especially when it is clear that reference is not being made to a horizontal datum.
Datum gelombang dimana pengukuran dalam air dan ketinggian pengeringan pada peta ditujukan. Biasanya diambil untuk menyerupai tingkat air gelombang ya... more
Datum gelombang dimana pengukuran dalam air dan ketinggian pengeringan pada peta ditujukan. Biasanya diambil untuk menyerupai tingkat air gelombang yang rendah. Seringkali dipendekkan menjadi DATUM PETA, khususnya ketika sudah jelas bahwa referensi tidak dibuat ke dalam datum horizontal.
chart symbol
Simbol peta
A character, letter, or similar graphic representation used on a chart to indicate some object, characteristic, etc. May be called map symbol when app... more
A character, letter, or similar graphic representation used on a chart to indicate some object, characteristic, etc. May be called map symbol when applied to any map.
Sebuah karakter, huruf, atau representasi grafik serupa yang digunakan pada sebuah peta untuk mengindikasikan beberapa obyek, karakteristik, dll. Dap... more
Sebuah karakter, huruf, atau representasi grafik serupa yang digunakan pada sebuah peta untuk mengindikasikan beberapa obyek, karakteristik, dll. Dapat disebut dengan simbol peta ketika diaplikasikan pada peta apa pun.
check angle
Sudut pemeriksaan
A third angle taken to a fourth point as a check to a THREE-POINT FIX.
Sebuah sudut ketiga yang dibawa ke titik ke-empat sebagai sebuah pemeriksaan untuk PENENTUAN POSISI TIGA TITIK.
check lines of sounding
Garis pemeriksaan garis pengukuran dalam air
SOUNDING LINES run after completing the main system of SOUNDING LINES for the purpose of checking them. See also CROSS LINES OF SOUNDING.
GARIS PENGUKURAN DALAM AIR berjalan setelah menyelesaikan sistem utama dari GARIS PENGUKURAN DALAM AIR untuk tujuan pemeriksaan. Lihat juga GARIS LIN... more
GARIS PENGUKURAN DALAM AIR berjalan setelah menyelesaikan sistem utama dari GARIS PENGUKURAN DALAM AIR untuk tujuan pemeriksaan. Lihat juga GARIS LINTANG DARI PENGUKURAN DALAM AIR.
chlorinity
klorinitas
The total amount in GRAMS of chlorine, bromine and iodine contained in one KILOGRAM of SEA WATER, assuming that the bromine and the iodine had been re... more
The total amount in GRAMS of chlorine, bromine and iodine contained in one KILOGRAM of SEA WATER, assuming that the bromine and the iodine had been replaced by chlorine. See SALINITY.
Jumlah total dalam GRAM dari klorin, bromin, dan iodin yang terdapat pada satu KILOGRAM AIR LAUT, dengan asumsi bahwa bromin dan iodin telah diganti o... more
Jumlah total dalam GRAM dari klorin, bromin, dan iodin yang terdapat pada satu KILOGRAM AIR LAUT, dengan asumsi bahwa bromin dan iodin telah diganti oleh klorin. Lihat SALINITAS.
chlorophyll
klorofi
The green pigment contained in the leaves of plants. See PHOTOSYNTHESIS.
Pigmen hijau yang terkandung dalam daun-daun tanaman. Lihat FOTOSINTESIS.
chlorosity
klorositas
The property of SEA WATER corresponding to the CHLORINITY expressed as GRAMS per LITRE at 20°.
Sifat AIR LAUT yang sesuai dengan KLORINITAS yang diungkapkan dengan GRAM per LITER pada 20°
choppy
berombak (ks.)
(adj). Of the SEA, having short, abrupt, breaking WAVES dashing against each other.
Jika LAUT memiliki GELOMBANG yang pendek, kasar, pecah dan saling menerpa.