Ind ID Term Definition
5181
Tanda di bawah permukaan
Lihat TANDA BAWAH TANAH
5182
Saluran suara bawah tanah
SALURAN SUARA BAWAH LAUT yang berdekatan dengan permukaan air.
5183
Rambu mendatar
Rambu mendatar dengan panjang yang ditentukan secara tepat, digunakan untuk mengukur jarak dengan mengamati sudut berlawanan dengan jarak yang akan d... more
Rambu mendatar dengan panjang yang ditentukan secara tepat, digunakan untuk mengukur jarak dengan mengamati sudut berlawanan dengan jarak yang akan diukur
5184
Metode subtense
Prosedur yang mana pengukuran jarak diperoleh dengan penggunaan BATANG UKUR JARAK
5185
sue
Jumlah kapal kandas yang mengering akibat surutnya OMBAK
5186
sugar loaf
Istilah deskriptif untuk BUKIT berbentuk kerucut
5187
Laut sugar loaf
Ombak yang naik menjadi bentuk sugar loaf, dengan ANGIN yang pelan, mungkin diakibatkan oleh OMBAK yang terpotong
5188
Titik balik matahari musim panas
Lihat TITIK BALIK MATAHARI
5189
Waktu musim panas
Lihat WAKTU: MUSIM PANAS
5190
puncak
Titik tertinggi, bagian atau PENINGGIAN; bagian atas atau APEX
5191
Garis Sumner
GARIS POSISI ANGKASA, utamanya dibentuk oleh METODE SUMNER. Diberi nama oleh Kapten Thomas H. Sumner, penemu GARIS POSISI menggunakan pengamatan angka... more
GARIS POSISI ANGKASA, utamanya dibentuk oleh METODE SUMNER. Diberi nama oleh Kapten Thomas H. Sumner, penemu GARIS POSISI menggunakan pengamatan angkasa
5192
Metode Sumner
Pembentukan GARIS POSISI dari PENGAMATAN KETINGGIAN BEDA LANGIT dengan menganggap dua GARIS LINTANG (atau GARIS BUJUR) dan menghitung GARIS BUJUR (ata... more
Pembentukan GARIS POSISI dari PENGAMATAN KETINGGIAN BEDA LANGIT dengan menganggap dua GARIS LINTANG (atau GARIS BUJUR) dan menghitung GARIS BUJUR (atau GARIS LINTANG) yang mana dilintasi GARIS POSISI
5193
matahari
BENDA LANGIT yang bercahaya di pusat SISTEM TATA SURYA, dimana BENDA-BENDA LANGIT berputar
5194
matahari: terlihat
MATAHARI sebenarnya yang muncul di langit. Disebut juga matahari asli.
5195
matahari: khayal
MATAHARI khayal yang bergerak ke timur sepanjang EKUATOR LANGIT yang memberikan pengukuran WAKTU yang sama dengan WAKTU SEBENARNYA rata-rata. Digunaka... more
MATAHARI khayal yang bergerak ke timur sepanjang EKUATOR LANGIT yang memberikan pengukuran WAKTU yang sama dengan WAKTU SEBENARNYA rata-rata. Digunakan sebagai referensi untuk menghitung WAKTU RATA-RATA, ZONA WAKTU, dan sebagainya
5196
matahari: asli
Lihat MATAHARI: sebenarnya
5197
Kompas matahari
Lihat KOMPAS
5198
Jam matahari
Instrumen yang menunjukkan WAKTU dengan posisi bayangan penunjuk atau GNOMON yang diakibatkan MATAHARI pada permukaan LEMPENGAN yang ditandai dalam J... more
Instrumen yang menunjukkan WAKTU dengan posisi bayangan penunjuk atau GNOMON yang diakibatkan MATAHARI pada permukaan LEMPENGAN yang ditandai dalam JAM
5199
Batuan tenggelam
BATUAN yang berbahaya untuk NAVIGASI PERMUKAAN, PUNCAKnya berada di batas bawah zona ROCK AWASH
5200
Matahari terbit
Perlintasan HORISON yang TERLIHAT oleh BAGIAN ATAS MATAHARI yang naik