Term Istilah indonesia Definition Definisi Bahasa Indonesia
error: polarization
kesalahan: polarisasi.
ERROR in a RADIO BEARING or the COURSE indicated by a RADIOBEACON, due to horizontally-polarized components of the electric field under certain transm... more
ERROR in a RADIO BEARING or the COURSE indicated by a RADIOBEACON, due to horizontally-polarized components of the electric field under certain transmission conditions. The terms night error or night effect have become obsolete.
KESALAHAN pada RADIO BEARING yang ditunjukkan oleh RADIOBEACON, yang disebabkan oleh komponen medan magnet yang terpolarisasi secara horizontal di baw... more
KESALAHAN pada RADIO BEARING yang ditunjukkan oleh RADIOBEACON, yang disebabkan oleh komponen medan magnet yang terpolarisasi secara horizontal di bawah kondisi transmisi tertentu. Istilah kesalahan malam atau efek malam telah dihapuskan.
error: probable
kesalahan: kemungkinan
An ERROR (or deviation from the mean) of such magnitude that the likelihood of its being exceeded in a set of OBSERVATIONS is equal to the likelihood ... more
An ERROR (or deviation from the mean) of such magnitude that the likelihood of its being exceeded in a set of OBSERVATIONS is equal to the likelihood of its not being exceeded; its value is that of the STANDARD ERROR multiplied by 0.6745. The use of STANDARD ERROR is sometimes preferred in statistical studies.
. KESALAHAN (atau penyimpangan dari rata-rata) ukuran yang kemungkinan melampaui PENGAMATAN setara dengan kemungkinan untuk tidak melampaui pengamatan... more
. KESALAHAN (atau penyimpangan dari rata-rata) ukuran yang kemungkinan melampaui PENGAMATAN setara dengan kemungkinan untuk tidak melampaui pengamatan; nilainya adalah KESALAHAN STANDAR dikalikan 0.6745. Penggunaan KESALAHAN STANDAR seringkali ditemukan pada studi statistik.
error: random
kesalahan: acak.
See ERROR: ACCIDENTAL.
Lihat KESALAHAN: TIDAK DISENGAJA.
error: regular
kesalahan: beraturan.
See ERROR: SYSTEMATIC.
Lihat KESALAHAN: SISTEMATIS.
error: residual
kesalahan: residual.
The difference between any value of a quantity in a series of OBSERVATIONS, corrected for known SYSTEMATIC ERRORS, and the value of the quantity obtai... more
The difference between any value of a quantity in a series of OBSERVATIONS, corrected for known SYSTEMATIC ERRORS, and the value of the quantity obtained from the ADJUSTMENT of that series. Sometimes termed as residual.
Selisih antara nilai jumlah pada rangkaian PENGAMATAN, yang dibetulkan sesuai KESALAHAN SISTEMATIS, dan nilai kuantitas yang diperoleh dari PENYESUAIA... more
Selisih antara nilai jumlah pada rangkaian PENGAMATAN, yang dibetulkan sesuai KESALAHAN SISTEMATIS, dan nilai kuantitas yang diperoleh dari PENYESUAIAN rangkaian tersebut. Disebut juga residual.
error: root mean square
kesalahan: rata-rata akar kuadrat.
See ERROR: STANDARD.
Lihat KESALAHAN: STANDAR.
error: sextant
kesalahan: sekstan.
The ERROR in the reading of a SEXTANT, due either to lack of proper ADJUSTMENT or to imperfection of manufacture.
KESALAHAN dalam membaca SEKSTAN, yang disebabkan oleh kurangnya PENYESUAIAN atau ketidaksempurnaan pembuatan.
error: standard
kesalahan: standar.
The square root of the arithmetic mean of squared deviations from the mean. Also calledstandard deviation,when the deviations do not represent ERRORS,... more
The square root of the arithmetic mean of squared deviations from the mean. Also calledstandard deviation,when the deviations do not represent ERRORS, or root mean square error.
Rata-rata aritmatik akar kuadrat dari penyimpangan kuadrat rata-rata. Disebut juga penyimpangan standar, jika penyimpangan tidak mewakiliki KESALAHAN... more
Rata-rata aritmatik akar kuadrat dari penyimpangan kuadrat rata-rata. Disebut juga penyimpangan standar, jika penyimpangan tidak mewakiliki KESALAHAN, atau kesalahan rata-rata akar kuadrat.
error: station
kesalahan: stasiun.
See DEFLECTION OF THE VERTICAL.
Lihat DEFLEKSI VERTIKAL.
error: swirl
kesalahan: lingkar.
The additional ERROR in the reading of a MAGNETIC COMPASS during a turn, due to friction in the compass liquid.
KESALAHAN tambahan dalam membaca KOMPAS MAGNETIK selama memutar, disebabkan oleh gesekan pada cairan kompas.
error: systematic
kesalahan: sistematis.
Component of measurement ERROR that remains constant or varies in a predictable manner. Also called regular error.
KESALAHAN yang ukurannya berubah proporsi menjadi perubahan yang diketahui dalam kondisi pengamatan. Disebut juga kesalahan beraturan.
error: theoretical
kesalahan: teoretis.
A SYSTEMATIC ERROR arising from natural physical conditions, beyond the control of the observer. Also called external error.
Sebuah KESALAHAN SISTEMATIS yang muncul karena kondisi fisik alami yang berada di laur kendala pengamat. Disebut juga kesalahan eksternal.
error equation
kesalahan persamaan.
See EQUATION.
Lihat PERSAMAAN.
error of closure
kesalahan penutup.
The amount by which a quantity obtained by a series of related measurements differs from the true or fixed value of the same quantity. Also called clo... more
The amount by which a quantity obtained by a series of related measurements differs from the true or fixed value of the same quantity. Also called closing error.
Jumlah yang diperoleh dari serangkaian pengukuran berbeda dengan nilai yang benar untuk kuantitas yang sama. Disebut juga kesalahan penutup.
error of closure of horizon
kesalahan penutup horizon.
The amount by which the sum of a series of adjacent measured horizontal angels around a point fails to equal exactly 360°.
Jumlah di mana sudut berdekatan yang diukur di sekitar titik tidak mencapai nilai 360°.
error of closure of triangle
kesalahan penutup segitiga closure of triangle.
The amount by which the sum of the three observed angles of a triangle fails to equal exactly 180° plus the SPHERICAL EXCESS of the triangle. Also ref... more
The amount by which the sum of the three observed angles of a triangle fails to equal exactly 180° plus the SPHERICAL EXCESS of the triangle. Also referred to as closure of triangle.
Jumlah tiga sudut segitiga yang diamati tidak mencapai 180° ditambah KELEBIHAN BULAT segitiga. Mengacu pada penutup segitiga
error of collimation
kesalahan collimation.
The angle between the LINE OF COLLIMATION (LINE OF SIGHT) of a TELESCOPE and its COLLIMATION AXIS; i.e., the angle by which the LINE OF SIGHT of an op... more
The angle between the LINE OF COLLIMATION (LINE OF SIGHT) of a TELESCOPE and its COLLIMATION AXIS; i.e., the angle by which the LINE OF SIGHT of an optical instrument differs from what it should be. Also called collimation error.
Sudut antara GARIS KOLIMASI TELESKOP dan SUMBU KOLIMASInya, yaitu sudut GARIS PANDANG sebuah instrumen optik yang berbeda dengan yang seharusnya. Dise... more
Sudut antara GARIS KOLIMASI TELESKOP dan SUMBU KOLIMASInya, yaitu sudut GARIS PANDANG sebuah instrumen optik yang berbeda dengan yang seharusnya. Disebut juga kesalahan collimation.
error of graduation
kesalahan pengukuran.
Inaccuracy in the GRADUATIONS of the SCALE of an instrument. Also called graduation error.
Ketidakakuratan PENGUKURAN SKALA sebuah instrumen. Disebut juga kesalahan pengukuran.
error of magnetic compass
kesalahan kompas magnet.
The angle by which a compass direction differs from the true direction; the algebraic sum of VARIATION and DEVIATION.
Sudut di mana arah kompas berbeda dengan arah yang sebenarnya; jumlah aljabar dari VARIASI dan PENYIMPANGAN.
error of run (micrometer)
Kesalahan kerja (mikrometer).
The difference in SECONDS of arc, between the intended value of one turn of the MICROMETER SCREW and its actual value as determined by measuring the s... more
The difference in SECONDS of arc, between the intended value of one turn of the MICROMETER SCREW and its actual value as determined by measuring the space between two adjacent graduation marks of the CIRCLE with the MICROMETER. Also called run of micrometer.
Selisih DETIK busur, antara nilai satu putaran SEKRUP MIKROMETER yang diinginkan dan nilai sebenanrnya yang ditentukan dengan mengukur ruang antara du... more
Selisih DETIK busur, antara nilai satu putaran SEKRUP MIKROMETER yang diinginkan dan nilai sebenanrnya yang ditentukan dengan mengukur ruang antara dua penanda pengukuran yang berdekatan dengan MIKROMETER.