Term Istilah indonesia Definition Definisi Bahasa Indonesia
escarpment
kecuraman.
An elongated, characteristically linear, steep SLOPE, separating horizontal or gently sloping sectors of the SEAFLOOR in non-SHELF areas. Also abbrevi... more
An elongated, characteristically linear, steep SLOPE, separating horizontal or gently sloping sectors of the SEAFLOOR in non-SHELF areas. Also abbreviated to SCARP.
Istilah umum untuk bidang curam yang kontinyu. LERENG curam yang memanjang di DASAR LAUT, memisahkan wilayah lereng yang datar dan curam. Disebut juga... more
Istilah umum untuk bidang curam yang kontinyu. LERENG curam yang memanjang di DASAR LAUT, memisahkan wilayah lereng yang datar dan curam. Disebut juga curam laut.
establishment
pembentukan.
The interval of time between the transit (upper or lower) of the moon and the next high water at a place. The average establishment at the time of ful... more
The interval of time between the transit (upper or lower) of the moon and the next high water at a place. The average establishment at the time of full or new moon is called vulgar or common establishment, or high water full and change. Also called high water lunitidal interval, or establishment of the port. See LUNITIDAL INTERVAL.
Interval waktu antara transit bulan (atas atau bawah) dan air pasang selanjutnya pada suatu tempat. Rata-rata pembentukan pada waktu bulan purnama at... more
Interval waktu antara transit bulan (atas atau bawah) dan air pasang selanjutnya pada suatu tempat. Rata-rata pembentukan pada waktu bulan purnama atau bulan baru disebut pembentukan umum atau air pasang penuh dan berubah. Disebut juga interval lunitidal air pasang atau pembentukan pelabuhan. Lihat INTERVAL LUNITIDAL.
establishment of the port
Pembentukan pelabuhan.
See ESTABLISHMENT.
Lihat PEMBENTUKAN.
estimated position (EP)
Posisi estimasi atau estimated position (EP).
See POSITION.
Lihat POSISI.
estuary
TELUK, MULUT SUNGAI, di mana OMBAK bertemu arus sungai. muara.
That portion of a STREAM influenced by the TIDE of the body of water into which it flows. A BAY, as the MOUTH of a RIVER, where the TIDE meets the riv... more
That portion of a STREAM influenced by the TIDE of the body of water into which it flows. A BAY, as the MOUTH of a RIVER, where the TIDE meets the river current.
Bagian ALIRAN yang dipengaruhi oleh OMBAK badan air yang mengalir ke dalamnya.
estimated time of arrival (ETA)
Estimasi waktu kedatangan atau estimated time of arrival (ETA).
The predicted time of reaching a destination or waypoint.
Waktu perkiraan untuk mencapai sebuah tujuan.
estimated time of departure (ETD)
Estimasi waku keberangkatan atau estimated time of departure (ETD).
The predicted time of leaving a place.
Waktu perkiraan untuk meninggalkan suatu tempat.
etch
etsa (v.t.).
(v.t.). To form an IMAGE within the surface of a printing or drawing material by the use of solvents.
Membentuk sebuah GAMBAR pada permukaan bahan cetak atau gambar dengan menggunakan pelarut.
Eulerian current observations
Pengamatan arus Eulerian.
A method to monitor the current at a fixed point by means of current metres.
Metode untuk memantau arus pada titik tetap dengan bantuan alat arus meter.
European Datum
Datum Eropa.
Constituted by the International Spheroid located at the Potsdam origin.
Disusun oleh Spheroid yang berada di Potsdam.
evaluation report
Laporan evaluasi.
A report which summarizes pertinent facts relating to a given hydrographic survey. Included in the report are sections which address the quality of th... more
A report which summarizes pertinent facts relating to a given hydrographic survey. Included in the report are sections which address the quality of the hydrographic survey and detailed comparisons made with prior hydrographic surveys and the appropriate nautical chart. Specific evaluations and recommendations regarding the adequacy of the survey to supersede prior survey data and charted information are made.
Laporan yang merangkum fakta-fakta yang berkaitan dengan survei hidrografi. Termasuk yang menggarisbawahi kualitas survei hidrografi dan perbandingan ... more
Laporan yang merangkum fakta-fakta yang berkaitan dengan survei hidrografi. Termasuk yang menggarisbawahi kualitas survei hidrografi dan perbandingan dengan survey terdahulu dan bagan bahari yang sesuai. Evaluasi dan rekomendasi yang spesifik tentang kecukupan survei menggantikan data survey sebelumnya dan informasi bagan akan dibuat.
evaporimeter
evaporimeter.
Instrument for measuring the amount of water evaporated into the ATMOSPHERE during a given time interval. Also called atmometer, atmidometer.
Instrumen untuk mengukur jumlah air yang menguap ke ATMOSFER selama interval waktu tertentu. Disebut juga atmometer, atmidometer.
evection
eveksi.
A perturbation of the MOON in its ORBIT due to the attraction of the SUN. See also LUNAR INEQUALITY.
Kekacauan BULAN pada ORBITnya disebabkan oleh gaya tarik menarik MATAHARI. Lihat juga KETIMPANGAN BULAN.
Everest spheroid
Bulat Everest.
See REFERENCE SPHEROID.
Lihat BULAT ACUAN.
exercise area
Wilayah latihan.
An area shown on CHARTS within which naval, military or aerial exercises are carried out. Also called military practice area.
Wilayah yang tampak pada GRAFIK di mana latihan angkatan laut, darat, atau udara dilaksanakan. Disebut juga wilayah praktik militer.
exclusive economic zone
Zona ekonomi eksklusif.
The exclusive economic zone is an area, not exceeding 200 nautical miles from the baselines from which the breadth of the territorial sea is measured,... more
The exclusive economic zone is an area, not exceeding 200 nautical miles from the baselines from which the breadth of the territorial sea is measured, subject to a specific legal regime established in the United Nations Convention on the Law of the Sea under which the coastal state has certain rights and jurisdiction.
Adalah area, tidak lebih dari 200 mil bahari dari garis di mana laut teritori diukur, yang tunduk dengan pemerintahan hokum spesifik yang ditetapkan o... more
Adalah area, tidak lebih dari 200 mil bahari dari garis di mana laut teritori diukur, yang tunduk dengan pemerintahan hokum spesifik yang ditetapkan oleh Konvensi PBB tentang Hukum Laut di mana wilayah pantai yang berada di bawah hokum tersebut memiliki hak dan yurisdiksi tertentu.
existence doubtful
Keraguan eksistensi.
Of uncertain existence. The expression is used principally on CHARTS to indicate the possible existence of a ROCK, SHOAL, etc., the actual existence o... more
Of uncertain existence. The expression is used principally on CHARTS to indicate the possible existence of a ROCK, SHOAL, etc., the actual existence of which has not been established. Usually shown by the abbreviation 'ED'.
Keberadaan yang tidak pasti. Pernyataan ini digunakan pada GRAFIK untuk menunjukkan keberadaan yang mungkin dari sebuah BATU, KAWANAN IKAN, dll. Keber... more
Keberadaan yang tidak pasti. Pernyataan ini digunakan pada GRAFIK untuk menunjukkan keberadaan yang mungkin dari sebuah BATU, KAWANAN IKAN, dll. Keberadaan sebenarnya masih belum diketahui. Biasanya disingkat ‘ED’.
exit pupil
Exit pupil.
The IMAGE of APERTURE STOP formed by all the LENS ELEMENTS on the IMAGE side of the APERTURE STOP.
GAMBAR pada APERTURE STOP yang terbentuk oleh seluruh ELEMEN LENSA pada sisi GAMBAR pada APERTURE STOP.
exit window
exit window.
The IMAGE of the FIELD STOP formed by all the LENS ELEMENTS on the image side of the FIELD STOP.
GAMBAR pada FIELD STOP yang terbentuk oleh seluruh ELEMEN LENSA pada sisi GAMBAR pada FIELD STOP.
ex-meridian altitude
Ketinggian ex-meridian.
See ALTITUDE.
Lihat KETINGGIAN.